Tikam Kelam from Membakar Batas by Parram
Tracklist
| 4. | Tikam Kelam | 2:48 |
Lyrics
Seperti matahari yang meredup dan menghilang
Waktu kehilangan kepastian
Kupatahkan semua keinginan
Terdiam diri
Dan tenggelam
Dalam bayang bias ku terbenam
Tikam kelam temaram
Terkapar tanpa mampu untuk menantang
Terdiam diri makin tenggelam
Rasa yang terhunus
Tak lagi ku dapat menebus
Dalam bayang bias ku terbenam
Tikam kelam temaram
Mereda
Meredup
Berdebu
Berkarat dan hancur
Credits
from Membakar Batas,
released December 13, 2024
Pembuat Music : Yoda Arief Setiana,Suhar,Sikko Ferianto,Arrafi Saibani,Wildan Saleh Fathir
Pembuat Lyric : Suhar
Pembuat Music : Yoda Arief Setiana,Suhar,Sikko Ferianto,Arrafi Saibani,Wildan Saleh Fathir
Pembuat Lyric : Suhar








